INFOGRAFIK: Panduan Naik KRL Jogja-Solo

INFOGRAFIK: Panduan Naik KRL Jogja-Solo

Terbaiknews - KOMPAS.com - Para pengguna kereta di wilayah Yogyakarta dan Solo sudah bisa mulai mencoba menaiki...

KOMPAS.com - Para pengguna kereta di wilayah Yogyakarta dan Solo sudah bisa mulai mencoba menaiki kereta rel listrik ( KRL).

KRL hadir sebagai pengganti kereta api jarak pendek Prambanan Ekspres (Prameks).

PT Kereta Api Indonesia (KAI) melalui anak perusahaannya PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) akan melakukan uji coba terbatas Kereta Rel Listrik Yogyakarta-Solo ( KRL Jogja-Solo) bagi masyarakat umum mulai 1 Februari 2021.

Direktur Utama PT KCL Wiwik Widyawati menjelaskan, saat masa uji coba yang berlaku hingga 7 Februari 2021, calon penumpang hanya perlu membayar tiket Rp 1.

Panjang lintasan jaringan KRL Jogja-Solo disebutkann kurang lebih sekitar 60 kilometer.

Berikut ini panduan naik KRL Jogja-Solo yang sudah mulai berlaku hari ini Senin (1/2/2021):

INFOGRAFIK: Panduan Naik KRL Jogja-SoloKOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Panduan Naik KRL Jogja-Solo, Cara Bayar dan Larangannya

Berita dengan kategori